Mengapa dan Bagaimana Implementasi Kurikulum Merdeka

Rabiudin, Rabiudin (2023) Mengapa dan Bagaimana Implementasi Kurikulum Merdeka. [Data Collection]

Original publication URL: https://eprints.iainsorong.ac.id/

Collection description

Implementasi kurikulum merdeka adalah sebuah keharusan. Bukan hanya tentang terminology, konten dan reputasinya, namun kesesuaian sistem kurikulum dengan kemajuan teknologi informasi, kebutuhan masyarakat dan efektifitas kurikulum dalam menyelesaikan masalah pendidikan menjadi kebutuhan utama di masa kini. Kurikulum ini dirancang berdasarkan kajian akademik mengenai analisis kebutuhan dan inovasi peningkatan kualitas pendidikan indonesia. Sehingga, penggunaannya menjelang dua tahun terakhir pada satuan pendidikan dasar dan menengah. Esai ini menjelaskan alasan epistemik kurikulum merdeka dan sejauh mana implikasi kurikulum merdeka menjelang dua tahun penggunaannya.

Keywords: Kurikulum Merdeka, Merdeka Belajar, Implementasi Kurikulum
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: Unnamed user with email ap.iainsorong@gmail.com
Date Deposited: 29 Aug 2023 00:14
Last Modified: 29 Aug 2023 00:14
URI: http://eprints.iainsorong.ac.id/id/eprint/16

Available Files

Documentation